Liverpool Secara Resmi Melepas Solanke

Pemegang puncak klasemen Premier League saat ini, Liverpool akhirnya secara resmi memberikan pengumuman bahwa mereka telah resmi melepaskan pemain Dominic Solanke yang bermain di posisi striker kepada Bournemouth dan memiliki status permanen.

Lewat website resmi mereka, Bournemouth juga menyatakan bahwa Solanke sudah di pastikan akan bermain untuk mereka untuk jangka waktu yang panjang. Untuk biaya dari transfernya sendiri Liverpool dan Bournemouth sepertinya tidak memberitakan hal tersebut.

Meskipun menjadi rahasia, para media dan ahli bola memprediksi bahwa biaya transfer dari Dominic Solanke sepertinya di sekitaran 20juta euro. Hasil penjualan dari Solanke dapat di pastikan akan mengalir juga ke Chelsea di karenakan sang pemain masih memiliki kontrak dengan Chelsea, maka dari itu the blue dipastikan akan memiliki hal beberapa persen untuk mendapat pemain tersebut.

Dominic Solanke sendiri mengatakan bahwa dirinya merasa sangat senang bergabung dengan Bournemouth. Solanke mengatakan bahwa Bournemouth beberapa musim terakhir menunjukkan peningkatan yang sangat signifikan dan tampil dengan cemerlang di Premier League musim ini. Tentunya dirinya merasa senang apabila setelah ia bergabung dengan Bournemouth, ia dapat membuat club tersebut semakin bersinar di Premier League.

Bournemouth berharap banyak kepada striker tersebut dan tentunya Bournemouth sendiri memberikan target kepada sang pemain untuk dapat meningkatkan skill dan kemampuan strikernya tersebut.  Solanke bergabung dengan Liverpool menjalani 27 pertandingan, dan hanya berhasil mencetak 1 gol.